mungkin sempat sobat bertanya tanya, adakah hubungan kesehatan dengan teknologi atau adakah hubungan kedokteran dengan teknologi ? jawabannya tentu ada, tidak dapat dipungkiri lagi hubungan tersebut sangat erat.
Pada
zaman sekarang, berbagai alat teknologi yang dapat digunakan untuk
proses penyembuhan penyakit. Salah satunya yaitu untuk memperbaiki
kelainan pada mata. Misalnya melalui operasi kornea. Dengan operasi
tersebut kerusakan kornea dapat diatasi. Selain itu, Perbaikan kornea
dapat juga dilakukan dengan menggunakan kornea buatan. Penderita mungkin
saja menggunakan kacamata atau kontak lensa. Hal yang sama juga
dilakukan kepada penderita katarak. Melalui operasi, lensa mata yang
sudah berkabut dapat diganti dengan lensa mata buatan. Selain itu
seiring dengan berkembangnya teknologi, radiasi sinar laser juga dapat
digunakan untuk penyembuhan penyakit mata tanpa menimbulkan rasa sakit.
nah,
oleh karena itu mari kita saling mensikronisasikan dan memanfaatkan
yang ada sekarang dengan sebaik mungkin tanpa lupa padaNYA, demikian
penjelasan singkat saya mengenai Hubungan Ilmu Kedokteran dengan Teknologi, semoga bermanfaat.
Posting Komentar